Mengenal Bahasa Jepang Sakit Beserta Beberapa Contohnya

bahasa jepang sakit

Keberadaan dari bahasa asing seperti bahasa Jepang saat ini memang semakin kuat terutama bagi kamu para penggemar anime.

Apalagi mungkin saja beberapa di antara kamu sudah mencoba untuk mempelajari bahasa ini namun masih bertanya-tanya tentang bahasa Jepang sakit. Apalagi jika ada rencana untuk mengatakannya dalam sebuah kalimat khusus.

Secara garis besar, sebenarnya sudah ada beberapa opsi yang bisa kamu gunakan dengan sebaik-baiknya untuk mengungkapkan kondisi genting seperti sakit.

Namun sama seperti halnya bahasa yang lainnya seperti bahasa Indonesia, ada beberapa kata yang mungkin lebih sering untuk digunakan langsung. Jangan sampai ketinggalan informasi pentingnya, kamu bisa simak berikut ini:

Apa Bahasa Jepang Sakit?

Tentu saja bukan hal yang baru bagi beberapa di antara kamu untuk mempelajari bahasa Jepang dengan lebih dalam dan lengkap. Mengenali beberapa jenis kosa kata yang populer untuk dipakai seperti bahasa Jepang sakit memang bisa memberikan kamu keuntungan ketika praktik. Apalagi jika memang ada situasi yang mendukung untuk menggunakan katanya.

Secara sederhana, jika kamu memang sedang mencari tahu kata yang tepat yang dipakai untuk kata sakit, maka ada satu opsi pertama. Opsi  tersebut adalah kamu menggunakan kata yang sederhana seperti itai yang nantinya bisa dikombinasikan dengan beberapa kata yang dianggap tepat. Apalagi jenis kata tersebut bisa kamu ucapkan dengan lebih mudah.

Baca juga: Bahasa Jepang Diam dan Beberapa Contoh Kalimatnya

Contoh Kalimat Memakai Itai

Melanjutkan jenis informasi yang sebelumnya, kali ini kamu juga bisa mengenali informasi yang berkaitan dengan bahasa Jepang sakit yang lainnya. Apalagi tentu saja kamu membutuhkan beberapa jenis contoh kalimat yang tepat dan umum yang dikombinasikan dengan kata sakit seperti itai.

Untuk mengetahui beberapa contoh kalimatnya, kamu bisa simak berikut ini:

Undou no ato wa karada juu ga itai
*merupakan sebuah kalimat yang memiliki arti bahwa kamu sakit setelah melakukan olahraga.
Hidoku ha ga itai
*sebenarnya lebih sering dipakai ketika kamu ingin menyampaikan rasa sakit gigi yang mendalam terutama kepada petugas.
Kaze de atama ga itai
*bisa dikatakan sebagai kalimat yang tepat untuk menunjukkan bahwa kepalamu sakit memang dikarenakan gejala dari flu.
Kono itami wa gaman dekinai
*ini adalah kalimat yang bisa gunakan secara langsung ketika sudah tidak bisa menahan rasa sakitmu ini.
Hachi ni sasareru to totemo itai
*nanti bisa kamu gunakan secara tepat jika ternyata sakit yang dirasakan disebabkan oleh lebah.

Bahasa Jepang Lainnya dari Sakit

Untuk kamu yang memang ingin mengenal bahasa asing ini dengan lebih lengkap, maka ketahui pula beberapa informasi yang penting selanjutnya ini. Kamu akan diperkenalkan dengan beberapa kata yang lainnya yang ternyata juga digunakan untuk bahasa Jepang sakit sehingga jangan sampai dilewatkan. Untuk penjelasan dan contohnya lebih detail, silakan ketahui berikut ini:

  • Byouki yang biasanya digunakan dalam kalimat seperti byoukidesu ka menunjukkan pertanyaan tentang apakah kamu sedang sakit atau mengalami permasalahan kesehatan tertentu.
  • Ada juga contoh pengungkapan rasa sakit melalui kalimat kinou kara kibun ga warukute menunjukkan ada tanda tidak baik pada badan.
  • Sementara itu, kalimat kibun ga warui ndesu juga bisa dipakai ketika ingin menunjukkan gejala sakit dalam waktu yang agak lama.

Penjelasan secara detail dan lengkap di atas mengenai apa sebenarnya bahasa Jepang sakit tentu saja wajib untuk diketahui terlebih dahulu.

Apalagi ternyata kata yang menunjukkan arti sakit dalam bahasa Indonesia tersebut nantinya bisa disesuaikan dengan berbagai situasi yang memang mendukung. Belum lagi ada beberapa kata alternatif yang bisa kamu manfaatkan.

Tinggalkan komentar